Pasar

Pasar

Manfaat Buah Sirsak bagi kesehatan Tubuh


Buah sirsak sangat populer di indonesia, Buah yang sangat lezat ini Sangat mudah ditemukan dipasar-pasar tradisional dan pasar-pasar modern Untuk Dijadika jus minuman Segar. Bahkan Buah Sirsak Sangat bermanfaat buat kesehatan tubuh.

Buah sirsak mempunyai nama berbeda-beda, Contonya untuk dijakarta disebut Nangka Landa. Buah sirsak mempunyai nama Latin Anona muricata Linn, Buah sirsak masih keluarga dekat dengan buah Srikaya (Anona squamosa Linn).

Asal Muasal Buah Sirsak

Buah Sirsak berasal dari Negara Amerika, Sekita Meksiko, Argentina dan Peru. Pada zaman belanda sirsak bernama Zuurzak, Namu Untuk saat ini Orang indonesia memanggilnya Sirsak Mungkin karna Penyebutan Lidah orang indonesia berbeda dengan orang belanda.  

Kandungan Yang Terdapat Pada Buah Sirsak
Kandungan Yang terdapat pada buah sirsak Terbagi 4

  • 4% Inti Buah
  • 8.5% Biji Buah
  • 20% Kulit Buah
  • 67.5 Daging Buah
Kandungan Yang bermanfaat Bagi Kesehatan yang terdapat pada buah Sirsak:
  • Karbohidrat
Dalam satu gelas sirsak mengandung karbohidrat sebanyak 38 gram sebagai sumber energi tubuh. Karbohidrat yang terkandung dalam buah tentunya lebih sehat dibandingkan yang terdapat dalam kue yang justru berakibat buruk bagi kadar gula dalam darah seseorang.
  • Vitamin C
Vitamin C yang terkandung dalam buah sirsak sangatlah tinggi yang nanti akan berperan sebagi antioksidan. yang dapat memerangi berbagai penyakit dalam Tubuh.
  • Kalium
Sirsak mengandung kalium yang dapat membantu otot-otot di dalam tubuh, mengatur tingkat tekanan darah, dan juga untuk perbaikan tulang.
  • Air
Buah sirsak ini kaya akan air yang sangat bermanfaat untuk mencegah dehidrasi
  • Fospor dan Kalsium
Kandungan mineral lainnya yang terdapat dalam sirsak adalah fosfor dan kalsium.
  • Serat
Buah sirsak memiliki kandungan serat yang dapat membantu melancarkan pencernaan dan metabolisme dalam tubuh. Selain itu, kandungan serat dalam sirsak dapat mengontrol berat badan.


Manfaat Dan Khasiat Buah Sirsak Bagi Kesehatan Tubuh

Buah sirsak selain bermanfaat untuk dijadikan minuman segar pelepas dahaga, Buar sirsak menyimpan banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Berikut manfaat dari buah sirsak yang wajib Anda ketahui, antara lain:

1. Mencegah Kanker
Annonaceous acetogenins adalah fitokimia yang terdapat dalam daun, biji dan batang sirsak. Zat ini berperan dalam menangkal serangan kanker dan virus. Penelitian mengungkap bahwa kandungan Annonaceous acetogenins pada sirsak dapat membunuh sel-sel ganas pada 12 jenis kanker, seperti kanker payudara, usus besar, prostat, paru-paru, dan masih banyak lagi. 

2. Mengobati Asam Urat
Dengan mengkonsumsi buah sirsak secara rutin, maka tubuh akan terhindar dari penyakit asam urat.

3. Melancarkan Buar Air Kecil
Buah Sirsak yang dibuat juz dapat mengobati sakita saat buang air kecil. Selain itu juga dapat megatasi haematuria yaitu bercampurnya sel darah putih dalam urin, serta penyakit hati ringan.

4. Meredakan Migrain
Buah Sirsak Mengandun Riboflavin atau Vitamin B2 Yang sangat efektif untuk meredakan sakita kepala
5. Penyerapan Kolestrol Jahat
Buah sirsak kaya akan Serat, Yang sangat berguna untuk penyerapan Kolestrol jahat dalam tubuh. Sehingga mempermudah kolesterol jahat keluar dari tubuh, yang artinya hanya kolesterol baiklah yang tinggal di dalam tubuh.

6. Mengatasi wasir
Buah Sirsak Yang diseduh dengan air panas, lalu dipisahkan antara buah dan air. kemudian buah sirsak tersebut diperas untuk diambil airnya (sarinya) dan diminum 2x dalam satu hari dapat mengobati penyakit wasir.

Nah, itu dia beberapa Manfaat Dan Khasiat Buah Sirsak Bagi Kesehatan Tubuh. Semoga bermanfaat dan jagalah selalu kesehatan Anda serta orang-orang tercinta. Karena menjaga kesehatan selalu lebih murah dan lebih mudah dari pada mengobati.

0 komentar:

Posting Komentar

http://www.resepkuekeringku.com/2014/11/resep-donat-empuk-ala-dunkin-donut.html http://www.resepkuekeringku.com/2015/03/resep-kue-cubit-coklat-enak-dan-sederhana.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/10/resep-donat-kentang-empuk-lembut-dan-enak.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/07/resep-es-krim-goreng-coklat-kriuk-mudah-dan-sederhana-dengan-saus-strawberry.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/06/resep-kue-es-krim-goreng-enak-dan-mudah.html http://www.resepkuekeringku.com/2014/09/resep-bolu-karamel-panggang-sarang-semut-lembut.html